Gabungan Pengusaha Kelapa Sawit (Gapki) Sulawesi berkolaborasi dengan Persatuan Wartawan Indonesia (PWI) Sulawesi Tengah dalam mengawal pemberitaan konflik agraria sebagai bentuk kontrol sosial di bidang kegiatan industri perkebunan.
Perusahaan sawit
DPD Golkar Sulteng Datangi KPU, 2 Nama Dapil Diganti
Menurutnya, perubahan nama-nama Calon Legislatif (Caleg) memang ada ruang diberikan, tapi tidak signifikan.
Tegas! Masyarakat Morut Rencana Bawa Dokumen Inlok PT ANA Ke KPK Dan Kejagung
Pihak masyarakat Morowali Utara (Morut), Sulawesi Tengah berencana akan membawa dokumen surat izin lokasi milik PT Agro Nusa Abadi (ANA) ke Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) dan Kejaksaan Agung Republik Indonesia.
Parah! Puluhan Tahun PT ANA Beroperasi Tanpa HGU, Masyarakat Pertanyakan Kewajiban Pajak Ke Negara
Padahal, kata salah satu Masyarakat Tompira, Fhalar Anwar bahwa aturan kewajiban sebuah perusahaan perkebunan harus memiliki legalitas HGU sudah ada semenjak tahun 1960.
Skandal Korupsi Perkebunan Sawit di Sulteng Munculkan Kerugian Negara Capai Rekor Tertinggi
Muksin Mahmud, seorang wirausaha, telah melaporkan dugaan pelanggaran hukum dan penyalahgunaan kewenangan yang dilakukan oleh penyelenggara negara dan pegawai negeri yang terlibat dalam kerjasama dengan sejumlah perusahaan perkebunan sawit.
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.