Kabupaten Sigi diguncang oleh gempa bumi berkekuatan magnitudo 3,8 pada Kamis siang (24/10/2024). Menurut BMKG Palu, gempa terjadi tepat pukul 14.54 Wita.
Palu


LPM WATAK Gelar Pelatihan Jurnalistik Tingkat Dasar, Rektor Unazlam : Lahirkan Jurnalis Berkompeten
Lembaga Pers Mahasiswa (LPM) WATAK Universitas Abdul Aziz Lamadjido melaksanakan Pelatihan Jurnalistik Tingkat Dasar (PJTD) di Universitas Abdul Aziz Lamadjido, Jum’at (13/09/2024).


Ratusan Lapak Pasar Masomba Palu Terbakar: Penyebabnya Ini!
Kebakaran melanda pasar tradisional Masomba di Kota Palu, Sulawesi Tengah (Sulteng) pada Jumat malam (19/4/24). Kepala Dinas Damkar Kota Palu, Hasan Lahiding, mengungkapkan bahwa kebakaran terjadi sekitar pukul 23:00 WITA….


Inspeksi Mendadak SPBU Palu: Polda Sulteng Temukan Praktik Kecurangan
Ditreskrimsus Polda Sulawesi Tengah (Sulteng) kembali melakukan inspeksi mendadak (sidak) ke dua SPBU di Kota Palu pada Minggu (31/3/24). Sidak ini dilakukan untuk memastikan kepatuhan SPBU terhadap aturan pendistribusian BBM,…


Pria Asal Sigi Habisi Nyawa Rekannya dengan Keris: Motif dan Riwayat Konflik Terungkap
Seorang pria asal Kabupaten Sigi diduga telah mengakhiri nyawa rekannya dengan menggunakan sebilah keris di depan RSU Anutapura Palu, Kelurahan Donggala Kodi, Kota Palu pada hari Jumat, 1 Maret 2024,…


Serang Polisi, 1 Terduga Anggota Geng Motor Palu Tewas Ditembak
Patroli Perintis Presisi Ditsamapta Polda Sulawesi Tengah (Sulteng) yang kesehariannya menjaga dan memelihara keamanan dan ketertiban masyarakat di Kota Palu, diserang sekelompok remaja. Persitiwa itu terjadi di Jalan Gajah Mada…


Kerjasama Pemda Touna dan UT Palu Dorong Pendidikan Guru TK/PAUD
Pemerintah Daerah (Pemda) Kabupaten Tojo Una-Una (Touna) dan Universitas Terbuka (UT) Palu telah menandatangani Memorandum of Understanding (MoU) serta perjanjian kerjasama. Penandatanganan ini, dilakukan oleh Wakil Bupati Touna, Ilham Lawidu,…


DitSamapta Polda Sulteng Gagalkan Rencana Aksi Geng Motor di Bawah Jembatan 1 Palu
Direktorat Samapta (Ditsamapta) Polda Sulawesi Tengah (Sulteng) melaksanakan Patroli Perintis Presisi, Minggu 25/02/2024, pukul 01.30 Wita dini hari. Patroli ini dipimpin oleh Kanit Patroli Perintis Presisi Ditsamapta Polda Sulteng, Ipda…


JPMG dan PMII Sulteng Gelar FGD untuk Menguatkan Moderasi Beragama
Jaringan Penggerak Moderasi Beragama (JPMG) bersama Pergerakan Mahasiswa Islam Indonesia (PMII) gelar Forum Group Discussion (FGD) untuk memperkuat moderasi beragama. Acara tersebut dilangsungkan di Aula Kementerian Agama Kota Palu pada…
Tidak Ada Postingan Lagi.
Tidak ada lagi halaman untuk dimuat.